
MV Agusta Owners Club Indonesia akhirnya diresmikan oleh Presiden Direktur PT Moto Arte Indonesia (ATPM MV Agusta di Indonesia) Steven Oentoro. Agar klub berkembang secara mandiri, pihak ATPM pun menyerahkan sepenuhnya kepengurusan tanpa ikut terliba…